VISI
“Meningkatkan kualitas dan jangkauan pelayanan public melalui tersedianya prasarana fisik bidang pekerjaan umum untuk meningkatkan rasa kenyamanan, keamanan, kemandirian serta kesejahteraan masyarakat”
MISI
- Mengoptimalkan potensi sumber daya manusia dan sarana yang ada untuk meningkatkan kinerja organisasi dalam pelaksanaan tugas pelayanan masyarakat
- Meningkatkan akuntabilitas dan kesinambungan dalam perencanaan program kerja dan perencanaan kegiatan bidang pekerjaan umum..
- Menupayakan terwujudnya prasarana jalan yang mantap untuk menunjang kelancaran / perkembangan ekonomidan pembangunan
- Mengoptimalkan penyediaan air irigasi untuk mendukung pengembangan pertanian dalam rangka meningkatkan ketahanan pangan
- Melestarikan dan mengembangkan potensi sumber daya air, guna mencukupi kebutuhan penyediaan air baku untuk pemukiman, industry dan pertanian.
- Meningkatkan pelaksanaan monitoring, evaluasi dan pengendalian program dan kegiatan pembangunan.
- Mengikut sertakan masyarakat dalam proses pembangunan (perencanaan, pelaksanaan, pengawasan)
- Mengusahakan tumbuhnya kesadaran masyarakat untuk merasa memiliki, menjaga, memelihara dan melestarikan prasarana fisik yang dibangun